Evaluasi Tengah Semester (ETS) 2023
Analisis Perancangan Sistem Informasi - ETS 2023 Evaluasi 1 - Analisis dan Perancangan 1. Jelaskan jenis-jenis sistem informasi dan penggunaannya ! Jawab : Sistem Informasi Manajemen (SIM) Sebuah sistem informasi yang yang digunakan pada sasaran kalangan manajerial. Kalangan manajerial yaitu setiap individu yang memiliki posisi di dalam sebuah organisasi dan lingkup pekerjaan yang bertugas untuk melakukan manajemen pada suatu divisi atau bagian di dalam organisasi dan juga perusahaan. Dengan kata lain, sistem informasi ini juga dapat disebut sebagai sistem informasi yang memiliki fungsi untuk mengelola informasi yang dibutuhkan oleh manajemen untuk membuat keputusan yang baik dan memperbaiki kinerja organisasi. Kegunaan sistem informasi ini tentu sangat penting bagi kalangan manajerial/organisasi yaitu untuk mengumpulkan, memproses, serta mengintegrasikan informasi dari berbagai sumber untuk memberikan pandangan yang komprehensif tentang kinerja organisasi. Kegunaan lainnya juga da